Jumat, 30 Agustus 2013


Film pendek ini menceritakan kisah yang luar biasa dari Orangutan yang diberi nama Pelansi. Pelansi diselamatkan oleh Yayasan IAR Indonesia (International Animal Rescue-Indonesia) setelah ia terperangkap dalam jerat. Dia telah terperangkap begitu lama sehingga tangannya harus diamputasi. Setelah delapan bulan menjalani perawatan dan rehabilitasi di YIARI Ketapang, Pelangsi berhasil dilepaskan kembali ke alam liar.


Untuk menyambut Hari Dunia Orangutan 2013 tiada yang luar biasa dengan merilis film luarbiasa ini yang digarap oleh Alego Sabugo dan diedit oleh Emma Fiorentini sebagai relawan untuk International Animal Rescue.
Untuk membantu Kelestarian Orangutan dan habitatnya Anda bisa berbuat nyata mulai Sekarang!


Salam Lestari

Ayut Enggeliah E.

Education Staff


International Animal Rescue Indonesia

Curug Nangka, Kp.Sinarwangi, Ciapus, Bogor, Indonesia
Tel: +62 (0)251 8389232

yayasaniarindonesia.blogspot.com 



Untuk mengetahui informasi detail tentang Yayasan IAR Indonesia silahkan join di: 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar