Sumber Daya Manusia YIARI saat ini sudah lebih dari 110 orang staff dimana sebanyak 70 % adalah masyarakat lokal sekitar kantor program Ciapus-Bogor dan Ketapang, jumlah ini bisa dikatakan banyak kalau tidak efisien dan berkwalitas untuk konservasi satwa liar dan habitatnya, YIARI terus berupaya efisiensi SDM dengan meningkatkan produktifitas kerja untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
Dari kiri kekanan:
- Hendriani (staff Administrasi)
- Christine Rattel (Manager Development of YIARI)
- Aris Hidayat (Manager program Ciapus-Bogor YIARI)
- Gavin (International Directure Program of Headquarter IAR-UK)
- Richard Moore (Coordinator Slow Loris Riset)
- Diaz Sari Pusparini (Coordinator of Mitigation Conflict)
- Agustinus Taufik (Board of YIARI)
- Herly Lisdawati (Board of YIARI)
- Karmele LIano Sanchez (Excecutive Directure of YIARI)
- Oni Purwoko Basuki (Coordinator of Lampung Project)
- Annie (Coordinator of Finance)
- Ayut Enggeliah E. (Koord. Edukasi & Awareness)
- drh. Adi Irawan (Koord. Program Pusat Penyelamatan & Konservasi Orangutan Ketapang YIARI)
- drh. Wendi Prameswari (Koord. Management Satwa Program Ciapus-Bogor)
- Robithotul Huda (Koord. Survey, Release & Monitoring)
- Gustina (Staff Administrasi Program Ketapang)
- Enis (Humas Program Ketapang)
"Didedikasikan untuk menyelamatkan dan rehabilitasi satwa yang menderita"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar