Ceria, di baby school |
Setelah melalui proses karantina yang sangat baik, Ceria akhirnya bisa masuk ke baby school. Ceria tampak menikmati kesehariannya di baby school dan tampak sangat menikmati keberadaan teman-temannya. Ceria juga sangat menyenangi kegiatan memanjat, dia bisa memanjat sampai ke tempat tinggi dengan cepat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar